Tiko Tokek ketakutan dikejar seekor binatang raksasa. Ternyata itu adalah ayah temannya, si Komo, seekor komodo kecil. Pernahkah kamu mendengar tentang komodo? Kata si Komo, di hutan banyak bahaya. Bagaimana dia melindungi dirinya? Mengapa dia lebih suka tinggal di Indonesia? Yuk, kita ikuti ceritanya!
Semua cerita dalam program literasi “Menjadi Indonesia” dikemas secara menarik dengan tujuan mengembangkan minat baca dan daya imajinasi anak, meningkatkan kemampuan berbahasa anak, membentuk rasa empati, mengasah keterampilan emosional dan sosial anak, serta menambah wawasan dan pengetahuan anak. Seri buku cerita anak yang mengangkat tema tentang adat istiadat, permainan, kerajinan tang…